Learn from Forrest Gump

Prolog : Menghadapi kehilangan yang amat sangat dan bertubi-tubi, gue banyak belajar dari kakak sepupu gue, Mufti Faisal. Dan gue memutuskan untuk nonton salah satu film kesukaan beliau di netflix, Forrest Gump. he said he watches it almost 100 times. Filmnya sedih menurut Isal, tapi menurut gue film Forrest Gump ada lucu nya, ada sedihnya, dan yang pasti ada banyak pelajaran berharga yang gue ambil dari film itu. 

Film Forrest Gump : Salah satu quotes yang terkenal dari film forrest gump adalah "Life is like a box of chocolates" kamu ga akan pernah tau rasa apa yang akan kamu makan dari se-box chocolate yang bentuk dan warnanya sama. Begitupun hidup. you'll never know what you gonna get, or gonna happen to you. life is full of surprises. The one who make life is beautiful is human, because human has unpredictable capability to think and to done something one to another. Setelah gue nonton film forrest gump, gue sadar betapa beraninya dia dalam menghadapi hidup. Terutama keberaniannya untuk mencintai seorang wanita yang sama sekali mengabaikan dia. Ada satu adegan dimana Forrest Gump masuk militer dan ditugaskan di Vietnam War, dia selalu menulis surat untuk Jenny meskipun pada akhirnya surat itu tidak pernah sampai pada Jenny dan kembali lagi padanya. it's remind me that love means you let someone to be in your life whether she want it or not. bukan paksaan, bukan ikatan, kamu hanya ingin dia tau apa yang terjadi dalam hidupmu, mau dia peduli ataupun tidak. And that's the best gift you can get from someone. menjadi penting, menjadi dibutuhkan, menjadi peran utama dalam hidup seseorang bukankah sangat menyenangkan. Dan pada akhirnya itulah yang dirasakan Jenny dalam film Forrest Gump. 

Epilog : someone told me "everyone will hurt you eventually, but you decide which one is more important, the pain or the person". I might be a Jenny in my own life. Looking for who is deserve my attention while there was someone who always told everything about his life to me and I am to afraid to open up about my life to him. Because I am to afraid to take a box of chocolates he offered to me. And I hope, just hopefully, when the right person came to me, I will be able to take a box of chocolates he offers to me, and let him be the Lead Character in my life. 

p.s you really should watch forrest gump at least one time in your life because this movie is sooo... damn good :)

Komentar

Postingan populer dari blog ini

Eight Years In One Day

Bidik Jurusan Gratis ? Youth Manual Aja

Indigo